Minggu, 11 Februari 2018

GANGGUAN PADA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN UPAYA UNTUK MENCEGAH ATAU MENANGGULANGINYA

di Februari 11, 2018

Faringitis


Hasil gambar untuk faringitis

      Faringtis merupakan radang pada faring sehingga timbul rasa nyeri pada waktu menelan makanan.



Gejala Faringitis :


- sakit pada tenggorokan
- tenggorokan terasa tersumbat secara konstan
- sakit dan terasa sukar saat menelan, menelan ludah biasanya lebih sakit daripada menelan makanan.
- Suara menjadi serak dan menjadi batuk
- Mulut berbau kurang sedap
- Demam, sakit kepala, sakit pada otot dan sendi, dan keluar ingus.


Beberapa pencegahan dan perawatan yang dapat dilakukan untuk mengatasi radang tenggorokan antara lain :
- cukup beristirahat
- berkumur dengan air garam hangat beberapa kali sehari
- bagi perokok harus berhenti merokok
- banyak minum dan hindari makanan yang dapat menyebabkan iritasi
- minum antibiotik, dan jika diperlukan dapat minum analgesik.
- tindakan pencegahan dilakukan dengan menghindari pemakaian pelembab udara yang belebihan.



Hasil gambar untuk Faringitis

SUMBER : https://sistempernafasan.weebly.com/gangguan-pada-sistem-pernafasan-pada-manusia.html


https://www.youtube.com/watch?v=nP39uWDuD-s

0 komentar:

Posting Komentar

 

sainsblog17 © 2010 Web Design by Ipietoon Blogger Template and Home Design and Decor